Selasa, 13 September 2016

Macam macam alat K3/ Pelindung Diri Beserta Fungsinya (Terlengkap)



 Macam macam alat K3/ Pelindung Diri Beserta yang digunakan dari helm k3, sarung tangan, baju/werpack, sepatu, kaca mata, Penutup Rambut, Penutup/Pelindung Telinga, Masker/Tutup Mulut dan lain lain.

Macam macam sarung tangan : 

1. Leather Gloves 
 fungsi melindungi tangan dari permukaan yang kasar

2. Vinyl dan Neoprene Gloves
fungsi untuk melindungi tangan dari bahan-bahan kimia yang beracun.

3. Rubber Gloves
fungsi melindungi tangan ketika bekerja dengan listrik.

4. Padded Cloth Gloves
fungsi melindungi tangan dari sisi yang tajam, bergelombang dan kotor.

5. Heat Resistant Gloves
fungsi melindungi tangan dari panas dan api.

6. Latex Disposable Gloves
Fungsi melindungi tangan dari serangan bakteri dan kuman-kuman.

7. Metal Mesh Gloves
fungsi melindungi tangan dari benda-benda tajam dan melindungi tangan dari terpotong.


 Macam macam Helm/ Pelindung Kepala K3

1. Hard hat kelas A
 fungsiuntuk melindungi kepala dari benda yang jatuhdan melindungi dari arus listrik sampai 2.200 volt.

2. Hard hat kelas B
 fungsiuntuk melindungi kepala dari benda yang jatuhdan melindungi dari arus listrik sampai 20.000volt

3. Hard hat kelas C
 fungsimelindungi kepala dari benda yang jatuh

 4.  Bump Cap
fungsimelindungikepala dari tabrakan dengan benda yang menonjol

 Macam macam Kaca Mata/ Pelindung Mata K3

1. Kacamata Goggles
fungsiuntuk melindungi mata dan muka dari sinar yang menyilaukan dan percikan api las.
2. Welding Helmets
fungsiuntuk melindungi mata dan muka dari sinar yang menyilaukan dan percikan api las.
3.  Face  Shield.
fungsi melindungi wajah dari percikan api

Macam macam Sumbat Telinga

1. Ear Plug (sumbat telinga)
FungsiUntuk melindungi     gendang telinga dari kebisingan yang tinggi (nilai ambang batas atau NAB untuk kebisingan 85 dB)

2. Ear Muff (tutup telinga)
 fungsiuntuk menyerap suara yang berfrekwensi tinggi

Macam macam  Masker

1. Masker kain
fungsiUntuk melindungi saluran pernafasan dari debu dan partikel lain yang dapat mengganggu fungsi paru-paru.
2. Masker 3M
fungsidigunakan untuk daerah yang dianggap tingkat polusi udara menengah, debu, partikel-partikel, dll
  
3. Masker Kepala babi  (Chemical Respirator)
 fungsiMasker ini gunakan untuk daerah yang dianggap tingkat polusi tinggi yang dapat mengakibatkan penapasan terganggu

4. Self Resquer
FungsiDalam kondisi darurat akibat kebakaran atau ditemukannya gas beracun, alat inilah yang dapat jadi penyelamat para pekerja.

5.Masker Oksigen
fungsiMasker yang berfungsi menyediakan oksigen.

 Macam macam Sepatu K3

1.Sepatu Latex/Karet 
 fungsimelindungi dari bahan kimia dan memberikan daya tarikextrapada  permukaan licin.


2. Sepatu Buthyl 
 fungsimelindungi kaki terhadap ketone, aldehyde,alcohol, asam, garam, dan basa.
  
3. Sepatu Vinyl
 fungsimelindungi kaki terhadap pelarut, asam, basa, garam, air, pelumas dan darah.

4.Sepatu Nitrile
 fungsimelindungi kaki terhadap lemak hewan, oli, dan bahan kimia.

 5.  Sepatu Boot
fungsi
Melindungi kaki saat bekerja di tempat yang basah atau berlumpur dari benda-benda tajam, bersifat panas, dan bahan kimia.

  
6.Sepatu Las
fungsimelindungi kaki dari semburan bunga api, Bila tidak ada sepatu las, sepatu biasa yang tertutup seluruhnya dapat juga dipakai

7. Sepatu Kulit
fungsimelindungi kaki dari air atau lingkungan lembab




CV RAYA TEKNIK INDONESIA 

adalah Supplier Perlengkapan Safety menyediakan alat dan perlengkapan safety antara lain: Helm Safety, Welding Helmet, Kacamata Safety, Masker, pelindung telinga(Ear Plug), sabuk pengaman (safety belt), Jaket Pelampung, Traffic Blocks, Hand Metal Detector, Safety Light, Sepatu Safety (Merk Kings, Dr Osha, Krushers, Kent, Cheetah, dll), Sarung Tangan (Hand Gloove), Safety Sign dll. 
Untuk pemesanan silahkan menghubungi kami di :

Marketing

Rico 081217696856 (Whatapps)
Website: http://distributorfilter.blogspot.co.id
                rayateknikindo.indonetwork.co.id ,
 http://rayateknikindo.blogspot.co.id/
Email    : rayateknik.indo@gmail.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar